"Allah mentakdirkan saya terlahir di Negara Indonesia dan nenek moyang saya pun adalah orang Indonesia. Saya rasa Ia menitipkan rancangan besar kepada saya untuk diejawantahkan. Rancangan yang hanya orang-orang kuatlah yang mampu menanggungnya. Oleh sebab rancangan yang besar itulah saya terlahir dari bangsa yang tangguh. Bangsa yang gagah berani mengusir Portugis, Spanyol, VOC, Belanda dan Jepang. Bangsa yang semangat juangnya mengalahkan teknologi canggih dengan bambu runcing!"
Lale Fatma Yulia Ningsih, ditulis di Kota Para Penakluk, Istanbul. 16 Februari 2013. 12:47 waktu Istanbul.
It's Not I Don't Want To Share. I Just Can't Say It Through Voices. Then I Just Express It Through Magic Words
Saturday, February 16, 2013
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment